PrediksiBOJAL - Di laga ujicoba pramusim lainnya kita akan disuguhkan laga antara fc koln yang berasal dari bundesliga jerman yang akan menantang bologna yang berasal dari serie A italia.
Kedua tim akan bertemu di Grenzlandstadion pada hari jumat malam nanti. Kedua tim sejauh ini sudah bertemu dua kali dimana semuanya adalah dalam laga ujicoba pramusim. Koln unggul dengan 1 kemenangan dan sekali pula kedua tim bermain imbang yang berarti bologna belum pernah mmeraih kemenangan atas fc koln.
Setelah erdegradasi pada musim 2017/2018 dari bundesliga ke bundesliga 2 maka di musim lalu fc koln pun langsung tancap gas dan berhasil kembali ke bundesliga musim ini dengan status juara bundesliga 2.
Dan itu cukup impresif sekali dibandingkan bologna yang pada musim lalu hanya mampu berada di peringkat ke-10 klasemen akhir liga italia serie A musim 2018/2019. Namun tentunya raihan itu cukup impresif bagi tim sekelas bologna.
Dan sebagai catatan saja, bologna bermain lebih impresif daripada fc koln sejauh ini dalam lima laga terakhirnya di semua kompetisi. Namun fc koln dibawah pimpinan jonas hector jelas lebih memiliki pengalaman yang lebih baik daripada bologna.
Pertandingan : FC koln vs Bologna
Liga : Friendly Match
Hari/Tanggal : Jumat/26 Juli 2019
Pukul : 23.00 WIB
Stadion : Grenzlandstadion
Siaran TV : Streaming
Prediksi Susunan Pemain FC Koln vs Bologna 26 Juli 2019
FC Cologne (4-4-2) : T.Horn; Raush, Heintz, F.Sorensen, Klunter; Bittencourt, J.Hector, M.Lehmann, Jojic; Osako, J.Cordoba.Bologna (4-3-3) : Mirante; M’baye, Torosidis, Masina, Krafth; Poli, Crisetig, Pulgar; Palacio, Destro, Okwonkwo.
Head to head FC Koln vs Bologna
01/08/17 Köln 1 – 1 Bologna02/08/16 Bologna 0 – 1 Köln
Lima pertandingan terakhir FC Koln
12/05/19 Köln 3 – 5 Jahn Regensburg19/05/19 Magdeburg 1 – 1 Köln
05/07/19 Frechen 1 – 7 Köln
14/07/19 Reutlingen 1 – 5 Köln
20/07/19 Werder Bremen 1 – 0 Köln
Lima pertandingan terakhir Bologna
27/04/19 Bologna 3 – 1 Empoli07/05/19 Milan 2 – 1 Bologna
14/05/19 Bologna 4 – 1 Parma
21/05/19 Lazio 3 – 3 Bologna
26/05/19 Bologna 3 – 2 Napoli
No comments:
Post a Comment